1)
Internet Protocol (IP) adalah protokol
komunikasi utama yang digunakan untuk
menyampaikan datagram (juga dikenal sebagai paket jaringan) di sebuah internetwork menggunakan
Internet Protocol Suite. Bertanggung
jawab untuk routing paket melintasi
batas-batas jaringan, itu adalah
protokol utama yang membentuk Internet.
2)
Internet Control
Message Protocol (ICMP) adalah salah satu
protokol inti dari keluarga
protokol internet. ICMP utamanya digunakan oleh sistem
operasi komputer jaringan untuk mengirim pesan kesalahan yang
menyatakan, sebagai contoh, bahwa komputer tujuan tidak bisa dijangkau..
3)
Transmission Control Protocol (TCP) adalah suatu protokol yang berada di lapisan transpor (baik itu dalam tujuh lapis model
referensi OSI atau model DARPA) yang berorientasi sambungan (connection-oriented)
dan dapat diandalkan (reliable). TCP dispesifikasikan dalam RFC
793.
4)
Point-to-Point Protocol (sering
disingkat menjadi PPP) adalah sebuah protokol enkapsulasi paket jaringan yang banyak digunakan pada wide area network (WAN).
5)
UDP, singkatan dari User Datagram Protocol,
adalah salah satu protokol lapisan transpor TCP/IP yang mendukung komunikasi yang
tidak andal (unreliable), tanpa koneksi (connectionless) antara
host-host dalam jaringan yang menggunakan TCP/IP. Protokol ini didefinisikan dalam RFC
768.
6)
(Domain Name
System; DNS) adalah sebuah sistem yang menyimpan
informasi tentang nama host ataupun nama domain
dalam bentuk basis data tersebar (distributed
database) di dalam jaringan komputer, misalkan: Internet.
DNS menyediakan alamat IP untuk setiap nama host dan mendata
setiap server transmisi surat
(mail exchange server) yang menerima surel (email)
untuk setiap domain. Menurut browser Google Chrome,
DNS adalah layanan jaringan yang menerjemahkan nama situs web menjadi
alamat internet.
7) SLIP
Internet Protocol Jalur
Serial (SLIP) Serial Line Internet
Protoco merupakan enkapsulasi dari Internet Protocol yang dirancang untuk bekerja di port serial dan modem
koneksi. Hal ini didokumentasikan
dalam RFC 1055. Pada
komputer pribadi, SLIP telah digantikan oleh
Point-to-Point Protocol (PPP), yang direkayasa
baik, memiliki lebih banyak fitur
dan tidak memerlukan konfigurasi alamat IP harus ditetapkan sebelum didirikan. Pada
mikrokontroler, bagaimanapun, SLIP
masih merupakan cara yang disukai
encapsulating paket IP karena overhead yang
sangat kecil.
SLIP memodifikasi TCP / IP datagram standar dengan menambahkan "SLIP END" khusus karakter untuk itu, yang membedakan batas datagram dalam aliran byte. SLIP memerlukan konfigurasi port serial dari 8 bit data, paritas tidak, dan baik hardware kontrol aliran AMDAL, atau mode CLOCAL (3-kawat null-modem) UART pengaturan operasi.
SLIP tidak menyediakan deteksi kesalahan, yang bergantung pada protokol lapisan atas untuk ini. Oleh karena itu SLIP sendiri tidak memuaskan melalui koneksi rawan kesalahan dial-up. Meskipun demikian masih berguna untuk menguji kemampuan respon sistem operasi 'di bawah beban (dengan melihat banjir-ping statistik).
SLIP juga saat ini digunakan dalam Protokol Serial BlueCore untuk komunikasi antara modul Bluetooth dan komputer host
SLIP memodifikasi TCP / IP datagram standar dengan menambahkan "SLIP END" khusus karakter untuk itu, yang membedakan batas datagram dalam aliran byte. SLIP memerlukan konfigurasi port serial dari 8 bit data, paritas tidak, dan baik hardware kontrol aliran AMDAL, atau mode CLOCAL (3-kawat null-modem) UART pengaturan operasi.
SLIP tidak menyediakan deteksi kesalahan, yang bergantung pada protokol lapisan atas untuk ini. Oleh karena itu SLIP sendiri tidak memuaskan melalui koneksi rawan kesalahan dial-up. Meskipun demikian masih berguna untuk menguji kemampuan respon sistem operasi 'di bawah beban (dengan melihat banjir-ping statistik).
SLIP juga saat ini digunakan dalam Protokol Serial BlueCore untuk komunikasi antara modul Bluetooth dan komputer host
8)
POP3
(Post Office Protocol version 3) adalah protokol
yang digunakan untuk mengambil surat elektronik (email) dari server email.Protokol
ini erat hubungannya dengan protokol SMTP dimana protokol SMTP berguna untuk
mengirim surat elektronik dari komputer pengirim ke server.
9)
IMAP (Internet Message Access Protocol) adalah protokol
standar untuk mengakses/mengambil e-mail dari server. IMAP memungkinkan
pengguna memilih pesan e-mail yang akan ia ambil, membuat folder di server,
mencari pesan e-mail tertentu, bahkan menghapus pesan e-mail yang ada.Kemampuan
ini jauh lebih baik daripada POP3 (Post Office Protocol versi 3)
yang hanya memperbolehkan kita mengambil/download semua pesan yang ada
tanpa kecuali. IMAP sejenis dengan POP3
tetapi memiliki fitur yang lebih lengkap.
10)
SMTP (Simple Mail
Transfer Protocol)
adalah suatu protokol yang umum digunakan untuk pengiriman surat elektronik
atau email
di Internet. Protokol ini gunakan untuk
mengirimkan data dari komputer pengirim surat
elektronik ke server surat elektronik
penerima.
11)
Hypertext Transfer Protocol (HTTP) adalah sebuah protokol jaringan lapisan aplikasi yang digunakan untuk sistem informasi
terdistribusi, kolaboratif, dan menggunakan hipermedia. HTTP juga sebuah protokol meminta/menjawab
antara klien dan server. Sebuah klien HTTP (seperti web browser atau robot dan lain sebagainya),
biasanya memulai permintaan dengan membuat hubungan ke port tertentu di sebuah server Webhosting tertentu (biasanya port 80).
Klien yang mengirimkan permintaan HTTP juga dikenal dengan user agent.
12)
HTTP Secure(HTTPS) ,Protokol transfer
hiperteks adalah versi aman dari HTTP, protokol komunikasi dari World Wide
Web. Ditemukan oleh Netscape Communications Corporation untuk menyediakan autentikasi dan komunikasi
tersandi dan penggunaan dalam komersi elektris.
13)
Secure Shell atau SSH adalah protokol jaringan yang memungkinkan pertukaran data melalui saluran
aman
antara dua perangkat
jaringan.
Terutama banyak digunakan pada sistem berbasis Linux dan Unix untuk mengakses akun
shell,
SSH dirancang sebagai pengganti Telnet dan shell remote tak aman lainnya, yang mengirim
informasi, terutama kata sandi, dalam bentuk teks sederhana yang
membuatnya mudah untuk dicegat. Enkripsi yang digunakan oleh SSH menyediakan
kerahasiaan dan integritas data melalui jaringan yang tidak aman seperti Internet.
14)
Telnet (Telecommunication network) adalah sebuah protokol jaringan yang digunakan pada Internet atau Local Area Network untuk menyediakan fasilitas
komunikasi berbasis teks interaksi dua arah yang menggunakan koneksi virtual
terminal. TELNET dikembangkan pada 1969 dan distandarisasi sebagai IETF STD
8,
salah satu standar Internet pertama. TELNET memiliki beberapa keterbatasan yang
dianggap sebagai risiko keamanan.
15)
FTP:Protokol pengiriman berkas (Bahasa
inggris: File Transfer Protocol) adalah sebuah protokol
Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan
standar untuk pengiriman berkas (file) komputer antar
mesin-mesin dalam sebuah Antarjaringan.
16)
LDAP (Lightweight Directory Access Protocol) adalah
protokol perangkat lunak untuk memungkinkan semua orang
mencari resource organisasi, perorangan dan lainnya, seperti file atau printer di dalam jaringan baik di internet atau intranet. Protokol LDAP membentuk sebuah
direktori yang berisi hirarki
pohon
yang memiliki cabang, mulai dari negara (countries), organisasi, departemen sampai dengan perorangan. Dengan
menggunakan LDAP, seseorang dapat mencari informasi mengenai orang lain tanpa
mengetahui lokasi orang yang akan dicari itu.
17)
Secure Socket Layer (SSL) dan Transport Layer Security
(TLS), merupakan kelanjutan dari protokol kriptografi yang menyediakan komunikasi yang aman di Internet.
18)
Surat elektronik[1] atau pos elektronik [2] (bahasa Inggris: email') adalah
sarana kirim mengirim surat melalui jalur jaringan komputer (misalnya Internet).
19)
Usenet
adalah sistem diskusi Internet yang terdistribusi secara global. Sistem ini
dikembangkan dari arsitektur serbaguna UUCP dari nama yang sama.Mahasiswa pascasarjana
Universitas
Duke bernama Tom Truscott dan Jim Ellis mencetuskan
idenya pada tahun 1979 untuk selanjutnya membangun sistem ini pada tahun 1980.[1]
Pengguna membaca dan mengirim pesan umum (disebut artikel atau posting,
dan secara kolektif disebut berita) ke satu kategori atau lebih yang
disebut newsgroup.
Usenet menyerupai Bulletin Board System
(BBS) dalam banyak hal, dan merupakan awal dari berbagai forum
Internet yang banyak digunakan saat ini, secara kasar dapat dianggap
sebagai hibrida antara surat elektronik dan forum web. Diskusi disusun
menurut topik diskusi, dan ditampilkan oleh Newsreader seperti halnya
susunan forum web dan BBSes, meskipun artikel disimpan pada peladen secara
berurutan.
20)
Newsgroup
adalah kelompok diskusi maya di internet. Newsgroup disalurkan melalui Usenet,
jaringan kelompok diskusi warta.Usenet menggunakan protokol NNTP (Network News Transfer Protocol).
Newsgroup dikelompokkan dalam subyek-subyek secara hirarkis dengan
beberapa huruf pertama sebagai kategori subyek.Sebagai contoh adalah: rec
(rekreasi), soc (masyarakat), sci (sains), alt (alternatif), comp (komputer)
dan lain-lain. Untuk menggunakan Newsgroup diperlukan aplikasi bernama news
reader dan sambungan internet ke peladen warta (news server)
terdekat.
21)
FILE SHARING (Jaringan
computer (berbagi berkas)Jaringan komputer (jaringan) adalah sebuah sistem yang
terdiri atas komputer-komputer
yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi
(surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web).[1]
Tujuan dari jaringan komputer adalah[1]Agar
dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta
dan memberikan layanan (service). Pihak yang meminta/menerima layanan
disebut klien (client) dan yang
memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server).[1]
Desain ini disebut dengan sistem client-server,
dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi
jaringan komputer.[1]Dua
buah komputer yang masing-masing memiliki sebuah kartu jaringan, kemudian
dihubungkan melalui kabel
maupun nirkabel
sebagai medium transmisi data, dan terdapat perangkat lunak sistem operasi jaringan
akan membentuk sebuah jaringan komputer yang sederhana.[2]:
Apabila ingin membuat jaringan komputer yang lebih luas lagi jangkauannya, maka
diperlukan peralatan tambahan seperti Hub, Bridge, Switch,
Router,
Gateway
sebagai peralatan interkoneksinya
22)
Situs web (bahasa Inggris: web site) atau
sering dingkat dengan istilah situs[1] adalah sejumlah halaman web yang memiliki topik saling terkait,
terkadang disertai pula dengan berkas-berkas gambar, video, atau jenis-jenis
berkas lainnya.
23)
URL
singkatan dari Uniform Resource Locator, adalah rangkaian karakter
menurut suatu format standar tertentu, yang digunakan untuk menunjukkan alamat suatu sumber seperti dokumen
dan gambar
di Internet.[1]URL
merupakan suatu inovasi
dasar bagi perkembangan sejarah Internet.[1] URL pertama kali
diciptakan oleh Tim Berners-Lee pada tahun 1991 agar penulis-penulis
dokumen-dokumen dapat merujuk pranala ke Waring Wera
Wanua atau World Wide Web.[1]
Sejak 1994,
konsep URL telah dikembangkan menjadi istilah Uniform Resource Identifier
(URI) yang lebih umum
sifatnya. Walaupun demikian, istilah URL masih tetap digunakan secara luas.[1]
24)
Mengunggah (download ) Mengunggah adalah
proses mengirim data (umumnya berbentuk berkas) dari komputer pribadi ke suatu
sistem seperti server web, server FTP atau sistem serupa lainnya yang kemudian
akan dipublikasikan di internet baik secara pribadi atau umum (dapat dinikmati
oleh semua pengguna internet)
25)
Upload/Unduh[1] (bahasa Inggris: download) dan unggah[1] (bahasa Inggris: upload) dalam teknologi
informasi komunikasi adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan
proses transfer berkas pemindahan data elektronik antara dua komputer atau
sistem serupa lainnya.
26)
WorldWideWeb adalah program
pertama yang bukan saja menggunakan FTP
(File Transfer Protocol) namun juga HTTP (Hypertext Transfer Protocol) yang
dikembangkan Tim Berners-Lee pada 1989.
WorldWideWeb dapat menampilkan berkas HTML tanpa gambar yang tersimpan.
27) Peramban web, peramban ramatraya[1] (Inggris: web
browser) disebut juga penjelajah web, adalah perangkat lunak
yang berfungsi menampilkan dan melakukan interaksi dengan dokumen-dokumen yang
disediakan oleh server
web . Peramban web yang populer adalah Microsoft Internet Explorer
dan Mozilla
Firefox. Peramban web adalah jenis perantara pengguna yang paling
sering digunakan. Ramat jembar (wide web) sendiri adalah kumpulan
jaringan berisi dokumen dan tersambung satu dengan yang lain, yang dikenal
sebagai Waring Wera Wanua.
28)
Server web atau peladen web dapat merujuk baik pada perangkat keras ataupun perangkat lunak yang
menyediakan layanan akses kepada pengguna melalui protokol komunikasi HTTP atau HTTPS atas berkas-berkas yang terdapat pada
suatu situs web dalam layanan ke
pengguna dengan menggunakan aplikasi tertentu seperti peramban web.[1]
29)
Homepage adalah halaman muka
atau utama yang ditampilkan dari sebuah website di internet. Jadi halaman ini
muncul pertama saat website diakses. Tampilan homepage menggambarkan isi
seluruh isi situs tersebut,
Biasanya homepage mempunyai nama file index html atau index htm. Agar tampilan homepage lebih menarik, design homepage dirancang dan dilengkapi dengan tampilan-tampilan menarik seperti huruf yang bergerak-gerak, gambar-gambar yang memikat, animasi hingga penggunaan multimedia lainnya.
Biasanya homepage mempunyai nama file index html atau index htm. Agar tampilan homepage lebih menarik, design homepage dirancang dan dilengkapi dengan tampilan-tampilan menarik seperti huruf yang bergerak-gerak, gambar-gambar yang memikat, animasi hingga penggunaan multimedia lainnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar